Categories: Hotel

The Westin Surabaya Donasikan Makanan Sehat ke Tenaga Kesehatan dan Pasien Covid-19

WARTAEVENT.com – Surabaya. Seluruh staf dan tim dari hotel bintang lima, The Westin Surabaya, bersama-sama Donasikan makanan sehat ke tenaga kesehatan dan pasien Covid-19 di Asrama Haji Surabaya, pusat perawatan kasus aktif di kota tersebut. 

Ini merupakan komitmen The Westin Surabaya dalam mendukung masyarakat dan komunitas tempat hotel tersebut beroperasi. Sejumlah 150 paket makanan dan minuman sehat yang dibagikan selama masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) bersumber langsung dari Botanical Garden dan Chef’s Garden yang dimiliki dan dikelola oleh The Westin Surabaya.

Baca Juga : Selama Ramadhan, The Westin Surabaya Hadirkan Pengalaman ‘Journey to The Silk Road’

Alamsyah Jo, Complex General Manager The Westin Surabaya & Four Points by Sheraton Surabaya Pakuwon Indah mengatakan, pihaknya menyadari pentingnya memberi perhatian lebih kepada tenaga kesehatan di Surabaya, yang telah mempertaruhkan nyawanya untuk menyelamatkan sesamanya selama pandemi ini. 

“MSeluruh makanan ini kami kemas dengan sangat baik, sesuai dengan standar The Westin Surabaya, dan dibuat langsung oleh para koki dari kebun yang tersedia di area hotel,” tambah Jo. 

Page: 1 2

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Swiss-Belresort Dago Hadirkan Liburan Akhir Tahun Spektakuler

WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More

6 hours ago

Rooftop 90’s Party: Malam Tahun Baru Penuh Nostalgia Bersinar

WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More

9 hours ago

Aksi Cepat Starbucks Bali Setelah Banjir Terjang Tiga Kabupaten

WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More

2 days ago

ARTOTEL Group Raih Sertifikasi GSTC, Tonggak Baru Pariwisata Berkelanjutan

WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More

2 days ago

Kembali Terpilih Menjadi Ketum STFC, Andrianto Soedjarwo Ingin Perkuat Kolaborasi dan  Ekosistem Bisnis

WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More

2 days ago

Seaside Festive Symphony: Orkestra, Jazz, Warisan Budaya Bertemu di Malam Tahun Baru

WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More

3 days ago