Categories: News

Universitas Muhammadiyah Yogyakarta Menjadi Tempat Bedah Buku Alumnus Sekdilu X

Tujuan dari webinar ini adalah untuk menambah ilmu pengetahuan berkaitan dengan isu politik, ekonomi hingga sosial budaya, konsuler dan perlindungan WNI dan Badan Hukum Indonesia. Diharapkan wawasan para mahasiswa dan peserta lainnya akan dapat mengetahui fungsi diplomatik.   

Mengawali paparannya, A Agus Sriyono memberikan apresiasi kepada UMY bahwa Webinar ini diikuti oleh ratusan mahasiswa, para Diplomat dan pebisnis yang memiliki wawasan kebangsaan dan wawasan internasional. 

”Saya yakin teman-teman di UMY dimasa sekarang dan mendatang akan menghadapi dan memanfaatkan kesempatan yang hadir saat tercapainya negara Indonesia yang maju dan sejahtera”, ujar Agus. 

Baca Juga : Kisah 17 Diplomat Berkiprah di Mancanegara

Agus Sriyono menguraikan 6 (enam) fungsi dan tugas pokok diplomat. Keenam hal tersebut: mewakili (representing), melindungi (protecting), merundingkan (negotiating), memajukan atau mempromosikan (promoting), melaporkan (reporting), dan mengelola (managing). Dua puluh satu artikel dalam buku itu yang ditulis oleh tujuh belas diplomat Indonesia merepresentasikan tugas dan fungsi tersebut. 

Nara sumber kedua, Bagas Hapsoro menyampaikan tentang rujukan utama dalam melaksanaan hubungan dan kerjasama luar negeri. Alinea pertama dalam Pembukaan UUD 1945 tentang rujukan penting dalam hubungan luar negeri. 

Selanjutnya diuraikan pula tentang pelaksanaan diplomasi ekonomi dan perlindungan warga negara Indonesia di luar negeri. Selanjutnya disampaikan peluang ekonomi yang bisa dimanfaatkan oleh Indonesia yaitu diplomasi kopi. Saat ini dibutuhkan usaha untuk lebih memperkenalkan specialty coffee Indonesia ke luar negeri. 

Page: 1 2 3 4

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Kolaborasi Kemenparekraf dan FPTI untuk Tingkatkan SDM Wisata Panjat Tebing

WARTAEVENT.com – Jakarta. Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Kemenparekraf) bekerja sama dengan Federasi Panjat Tebing Indonesia (FPTI) dalam implementasi Standar… Read More

2 days ago

Runer, Catat Ini Jadwal dan Cara Daftar Taiwan Excellence Happy Run 2024 di Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. Taiwan Excellence Happy Run 2024 akan kembali diselenggarakan di Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, pada Minggu,… Read More

2 days ago

Ini Harga Pertunjukan Udara di Bali International Airshow 2024

WARTAEVENT.com – Bali. Pameran Bali International Airshow 2024 (BIAS) resmi dibuka, Rabu, (18/9/2024), oleh Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi,… Read More

2 days ago

Universitas Terbuka Umumkan Juara 6 Besar Finalis Lomba Esai Nasional

WARTAEVENT.com – Jakarta. Universitas Terbuka (UT) mengumumkan 6 besar finalis Lomba Esai Nasional 2024 untuk seluruh siswa dan siswi SMA/SMK/MA… Read More

2 days ago

Libur Panjang Maulid Nabi 2024: 43.096 Penumpang dan 11.080 Kendaraan Kembali dari Sumatera ke Jawa

WARTAEVENT.com – Lamsel. PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat keberhasilan dalam mengelola arus balik selama libur panjang peringatan Maulid Nabi… Read More

2 days ago

MORA Group Lanjutkan Program CSR Turunkan Stunting ke Kabupaten Probolinggo

WARTAEVENT.com – Probolinggo. MORA Group kembali menunjukkan komitmennya dalam upaya penurunan angka stunting di Indonesia. Kali ini, melalui program Corporate… Read More

3 days ago