Categories: Lifestyle

Viral di Zamannya, ini 5 Minuman Hop Hop yang Jadi Pelopor Tren Minuman Boba di Indonesia

Kini, setelah 20 tahun, Hop Hop the Bubble Drink semakin berkembang di Indonesia dan telah memiliki 90 outlet di Jabodetabek dan Bandung. Hop Hop juga terus berinovasi dengan ragam produk-produk kekinian yang dibuatnya. 

Baca Juga : Viral di Korea Selatan, Ada 3 Manfaat dari Croffle untuk Hidup Lebih Bahagia

Penasaran sama produk Boba yang hits di awal tahun 2000-an? Berikut daftarnya. Kabar baiknya, minuman-minuman ini tersedia di seluruh outlet Hop Hop, loh!

Chocolate Blended

Coklat telah lama dikenal dengan ragam manfaatnya, termasuk berbagai kandungan yang bisa memberikan rasa bahagia. Minuman Chocolate Blended dari Hop Hop cocok untuk menemani waktu mengerjakan tugas sekolah, kuliah, kantor atau sekadar menghabiskan waktu dengan orang tercinta. 

Lebih bahagia lagi jika membeli minuman ini dengan lebih hemat dengan adanya voucher cashback 100% dari ShopeePay. Promo tersebut ada di periode kampanye Shopee Mantul Sale pada 25-27 Agustus 2021.

Lychee Blended

Buah lychee kerap menjadi pelengkap rasa yang menyegarkan untuk berbagai jenis minuman. Di Hop Hop, lychee ini tak hanya dijadikan sebagai pelengkap rasa, namun dijadikan satu minuman utuh yang lezat. 

Taro

Sebelum populer dalam beberapa tahun terakhir, minuman dengan varian rasa taro atau talas ungu ternyata sudah populer sejak awal tahun 2000-an, loh! Kala itu, Hop Hop membuat minuman dingin rasa taro dengan topping boba yang digemari anak-muda.

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Xiaomi Resmi Buka Xiaomi Store Pertama di Mall Kota Kasablanka dan Mall Ciputra Jakarta

WARTAEVENT.com – Jakarta. Xiaomi Indonesia terus memperkuat komitmennya dengan menghadirkan pengalaman belanja yang lebih menyeluruh dan inovatif bagi para konsumennya.… Read More

4 days ago

Xiaomi Indonesia Luncurkan Redmi 14C dengan Layar Terbesar dan Desain Modern

WARTAEVENT.com – Jakarta. Xiaomi Indonesia kembali mengguncang pasar smartphone dengan merilis Redmi 14C, sebuah perangkat terbaru dalam seri Redmi yang… Read More

6 days ago

ARTOTEL Yogyakarta Persembahkan Pameran Seni “Under the Sun”

WARTAEVENT.com – Yogyakarta. ARTOTEL Yogyakarta kembali menjadi wadah bagi seniman lokal untuk mengekspresikan karya seni mereka dengan mempersembahkan pameran seni… Read More

6 days ago

Wakil Indonesia Aris Sanjaya Menang di Kompetisi World Class Shanghai

WARTAEVENT.com – Shanghai. Aris Sanjaya, bartender berbakat dari BASE Bali, Indonesia, membuat Asia Tenggara bangga dengan meraih juara kedua dalam… Read More

7 days ago

Bintang Formula 1 Daniel Ricciardo Kembali Melintasi Australia Barat untuk Drive the Dream

WARTAEVENT.com – Australia. Tourism Western Australia resmi meluncurkan Drive the Dream putaran kedua, sebuah kampanye pariwisata berbasis road-trip yang menampilkan… Read More

7 days ago

Laporan Mercer Marsh Benefits 2024: Lonjakan Biaya Medis dan Solusi Tunjangan Kesehatan Karyawan

WARTAEVENT.com – Jakarta. Mercer Marsh Benefits meluncurkan laporan terbaru Indonesia Health and Benefits Study 2024, Kamis, (3/10/2024), di Jakarta. Dalam… Read More

7 days ago