Categories: Lifestyle

Viral di Zamannya, ini 5 Minuman Hop Hop yang Jadi Pelopor Tren Minuman Boba di Indonesia

Bubblegum

Jika kini kita sering menjumpai Chewing Gum Stick di pasaran, di awal tahun 2000-an anak-anak muda Indonesia mulai menggemari Bubble Gum. Mengerti kesukaan masyarakat saat itu, Hop Hop mengeluarkan minuman Boba dengan varian rasa Bubblegum. 

Choco Oreo

Di awal tahun 2000-an, biskuit Oreo telah menjadi favorit masyarakat Indonesia dengan iklannya yang ikonik “diputar, dijilat, dicelupin”. Melihat tren yang ada kala itu, Hop Hop membuat minuman Boba yang dicampur dan blend dengan biskuit Oreo. 

Untuk kamu yang penasaran dengan minuman-minuman di atas, saat ini kamu bisa mencobanya di seluruh outlet Hop Hop yang ada. Hop Hop juga memiliki menu-menu kekinian yang popular seperti Lime Lemonade, Lychee ice tea, Yogurt Strawberry, Ice Coffee Latte, dan Yakult Series. 

Baca Juga : Hong Tang, Padukan Cincau dengan Beragam Toping Sehat Menjadi Desert Khas Asia

Kabar baiknya, saat ini seluruh produk Hop Hop bisa didapatkan lebih hemat dengan adanya voucher cashback 100% dari ShopeePay. Promo tersebut ada di periode kampanye Shopee Mantul Sale pada 25-27 Agustus 2021.

Saat ini kami terus mengembangkan produk-produk terbaru dan mengadopsi pembayaran digital seperti ShopeePay di seluruh outlet. 

“Kami harap, berbagai inovasi yang kami lakukan dapat memberikan kemudahan bagi masyarakat Indonesia, baik yang telah mengenal Hop Hop sejak awal, atau para Gen-Z yang besar di era media sosial, untuk mendapatkan minuman boba favoritnya,” tutup Alicia. [*]

Page: 1 2 3

Fatkhurrohim

Leave a Comment

Recent Posts

Lidah Lokal Senayan Meriahkan Oktoberfest dengan ‘Octoboozed Fest’

WARTAEVENT.com – Jakarta. Lidah Lokal BAR, yang berada di ARTOTEL Gelora Senayan - Jakarta, turut memeriahkan Oktoberfest 2024 dengan tema… Read More

7 days ago

Pengamat Aviasi Sambut Baik Program “Benih dari Langit” untuk Kurangi Emisi Karbon

WARTAEVENT.com – Jakarta. Pelita Air secara resmi meluncurkan program “Benih dari Langit” hasil kolaborasi antara Pelita Air dan Pertamina Foundation… Read More

1 week ago

Digelar Dua Hari, WITF 2024 Mendorong Inovasi dan Pertumbuhan di Industri Pariwisata Global

WARTAEVENT.com – Jakarta. Wonderful Indonesia Tourism Fair 2024 (WITF2024) akan menjadi sorotan utama di industri pariwisata global, berlangsung di Swissotel… Read More

1 week ago

SEABEF dan WITF 2024, Bahas Pengembangan MICE dan Pariwisata Berkelanjutan

WARTAEVENT.com – Jakarta. Southeast Asia Business Events Forum (SEABEF) in Conjunction with Wonderful Indonesia Tourism Fair (WITF) 2024, sebagai salah… Read More

1 week ago

ASPERAPI Meluncurkan Kembali Pameran INDES 2024, Etalase Besar Industri MICE Tanah Air untuk Pemerintah Baru

WARTAEVENT.com - Jakarta. Asosiasi Perusahaan Pameran Indonesia (ASPERAPI) memberikan konfirmasi penyelenggaraan Pameran INDES 2024 pada tanggal 5-6 November 2024 di… Read More

1 week ago

ARTOTEL Group dan TMII Gelar Field Trip Budaya untuk Individu Berkebutuhan Khusus

WARTAEVENT.com – Jakarta. Artotel Group, operator manajemen hotel terkemuka di Indonesia, bekerja sama dengan Taman Mini Indonesia Indah (TMII) mengadakan… Read More

1 week ago