Travel

Border Wisatawan Asing Mulai Dibuka, Ini Upaya Pariwisata Kabupaten Semarang

wisatawan asing

I Gusti Ayu Dewi Hendriyani, Kepala Biro Komunikasi Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif dalam keterangannya di acara Press Tour Forum Wartawan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif pada (30/03/2022) lalu mengatakan, Bali Batam – Bintan, keluarkan kebijakan penghapusan karantina dan perpanjangan visa on arrival (VoA).

Baca Juga : Kikis Popularitas Kota Semarang, Begini Cara Kabupaten Semarang “Merayu” Investor

Pemerintah pun mengeluarkan kebijakan sudah tidak lagi diperlukannya tes pcr dan antigen selama wisatawan telah mendapat dosis lengkap.

“Ini adalah upaya dalam mendorong pergerakan wisawatan nusantara (Wisnus). Upaya ini juga untuk memperkuat pasar domestik, salah satunya untuk berkunjung ke kabupaten Semarang. Tahun lalu telah terjadi pergerakan wisnus mencapai 500 juta kunjungan,” ungkapnya.

Baca Juga : Ketua DPRD Bondan Marutohening, Dukung Pengembangan Pariwisata Kabupaten Semarang

Sementara itu Setya Irawan, Kepala Bidang Pemasaran Dinas Pariwisata dan Olahraga Jawa Tengah menjelaskan, selama pandemi masuk hingga akhir tahun 2020 jumlah kunjugan wisatawan mancanegara (Wisman) turun 88 persen.

Leave a Reply