Event

Dikenal Kota 101 Kedai Kopi, Kemenparekraf Dukung Event Belitung Coffee Ride

“Event ini juga merupakan bagi dari upaya kita bersama dalam membantu meningkatkan perekonomian di Belitung. Dan saya juga berharap melalui event ini dapat menjadi pemicu kebangkitan sektor pariwisata dan ekonomi kreatif tanah air,” kata Rizki.

Baca Juga : Sijuk Heritage Belitung Jadi Model Pengembangan Desa Wisata Multikultural

Sementara itu Zelda Savitri, Direktur Indonesia Triathlon Series (ITS) yang menangani non competition race menjelaskan Belitung Coffee Ride ini menjadi salah satu upaya bersama antara komunitas dengan pemerintah dalam mengembangkan potensi destinasi wisata serta memberdayakan artisan lokal.

Para peserta Belitung Coffee Ride bersepeda sepanjang 86 kilo meter, dengan start dari Sheraton Belitung Resort.

“Pada kompetisi ini kita juga ingin memberikan experience selengkap mungkin ke para peserta tentang suatu daerah yang membantu UMKM, dengan cara mempromosikan makanan dan kopi legendaris khas Belitung,” pungkas Zelda. [*]

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *