WARTAEVENT.com – Kulon Progo. Lebih dari membangun suatu akomodasi yang modern, mewah sekaligus megah di lokasi premium. Grand Dafam Signature International Airport Yogyakarta (GDSIAY) pun membangun trend setter berbasis kearifan lokal di Kabupaten Kulon Progo, Yogyakarta.
Andhy Irawan, MBA, CEO Dafam Hotel Management menuturkan, GDSIAY merupakan hotel ke-24 di bawah bendera korporasi Dafam Hotel Management (DHM).
Baca Juga : Ini Pesan Menparekraf Sandiaga Uno di Corporate, GM & Sales Conference 2022 Dafam Hotel Management
“Masih ada 5 projek lagi di seluruh Indonesia. Dan kami akan berfokus pada brand, yakni Dafam Express, Hotel Dafam, Grand Dafam, dan Grand Dafam Signature,” tambahnya.
Andhy pun menjelaskan, bahwasannya GDSIAY ini berkasta di hotel bintang 4 plus. Dan sekaligus setrategi DHM untuk mengukuhkan sebagai brand hotel pertama yang berbisnis di atas bintang 4 di Kulon Progo, khususnya di kawasan Bandara internasional Yogyakarta.
Baca Juga : Wow, Cuma di Grand Dafam Signature Surabaya Buka Puasa Berkesempatan Dapat Logam Mulia
“Ini bentuk antisipasi DHM, karena dalam beberapa tahun kedepan hotel dengan kasta binta 4,3, dan 2 akan terus bertumbuh. Kemudian, benchmark bisnis kita adalah Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng, Jakarta,” ungkapnya.
WARTAEVENT.com – Bandung. Menjelang pergantian tahun, Swiss-Belresort Dago Heritage Bandung kembali meramaikan musim liburan dengan konsep megah bertajuk “7 Wonders… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Ingin menutup 2025 dengan sentuhan nostalgia yang hangat dan penuh warna? Aston Kemayoran City Hotel menyuguhkan pesta… Read More
WARTAEVENT.com – Bali. Hujan tanpa henti yang mengguyur Bali pada September 2025 menyebabkan banjir besar di Badung, Denpasar, dan Gianyar.… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. ARTOTEL Group menorehkan pencapaian besar dalam industri perhotelan Indonesia dengan menjadi operator hotel lokal pertama yang berhasil… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Usai menyisihkan dua kandidat calon ketua umum; Andik Widyarianto dan Adrian Dwitomo, akhirnya Adrianto Soedjarwo menang dalam… Read More
WARTAEVENT.com – Jakarta. Jika Anda membayangkan pergantian tahun yang elegan, penuh musik dan rasa, InJourney Hospitality menyiapkan jawaban: Seaside Festive… Read More
Leave a Comment